LiputanTeknologi

Cara Menambah Follower Instagram Dengan Cepat 2020

Cara Mengetahui Istagram kena hacker

LIPUTANTEKNOLOGI.COM – Cara Menambah Follower Instagram Dengan Cepat 2020 – Instagram saat ini merupakan sosial media yang sangat hits, mungkin hampir semua anak muda memilikinya. Karena instagram adalah tempat yang asik, yang dimana kita bisa membagikan foto, video dan story setiap harinya. Dengan itu, maka anda bisa mengetahui apa yang sedang dilakukan teman yang Anda follow Instagramnya.

Semakin kesini, Instagram mulai menjadi sebuah ajang gengsu. Gengsi yang dimaksut disini ialah Instagram menambah kebanggaan pemiliknya apabila memiliki jumlah follower banyak. Dengan follower yang banyak, maka seolah-olah kita merasa seperti artis idola atau selebgram ternaman. Hal itu sah-sah saja. Untuk itu, liputanteknologi akan memberikan sebuah informasi mengenai tips untuk menambahkan follower instagram dengan cepat di tahun 2020 ini.

Manfaat Memiliki Follower yang Banyak

Sebelum kita membahas tentang cara menambah follower instragram dengan cepat di tahun 2020 ini alangkah baiknya bila kita membahas terlebih dahulu manfaat memiliki banyak follower IG. Berikut ini adalah manfaat memiliki follower banyak di instagram:

Baca Juga:

Sebenarnya tidak perlu menjadi seorang artis untuk mendapatkan follower yang banyak. Karena anda juga bisa mendapat follower yang banyak asal konsisten dalam menerapkan tips berikut ini. Berikut merupakan Cara Menambah Follower Instagram terbaru 2020 ini.

Tips dan Cara Menambah Follower Instagram

1 Follow For Follow

 


Mungkin semua orang sudah tahu cara menambah followers instagram. Hal ini dapat dibilang cara yang sederhana dan mudah untuk mendapatkan follower, Namun anda jangan remehkan. Karena Prinsipnya, Anda memfollow akun orang lain, dengan harapan agar orang tersebut juga mau memfollow akun instagrammu.

Memang kelemahan dari cara sederhana menambah jumlah following akun Instagram Anda, namun trust me, cara yang baik efektif sejauh ini. Liputanteknologi sudah mencoba cara sederhana ini dan setiap hari bisa menghasilkan 100 follower baru.

Baca Juga: Cara Mengcopy Followers Instagram Orang

Lantas bagaimana caranya ? berikut ini penjelasannya.

Carilah akun instagram yang memiliki jumlah follower yang besar. Seperti akun Instagram artis Indonesia atau akun Instagram lucu seperti minang.kocak yang memiliki 3 Jt lebih followers setelah itu Klik pada followernya kemudian pilih orang yang ingin kamu follow.

Tips : Follow orang yang memiliki jumlah follower yang lebih sedikit dari pada jumlah followingnya. Biasanya orang yg followernya lebih banyak dari followingnya mereka tidak terlalu suka untuk follow back kecuali jika fotomu memang menarik.

Tips 2 : Follow orang yang baru bergabung di instagram. Pada umumnya foto profilnya belum ada (kosongan), biasanya dia akan selalu menfollowback sebab dia baru di instagram dan membutuhkan pertemanan.

PERHATIAN !

Cara ini sangat efektif namun kelemahannya ialah ada batasan maksimum. Apabila akun IG mu baru, maka anda jangan terlalu banyak follow orang lain, usahakan maksimal 200 orang saja dalam satu hari, agar akun ig anda tidak dianggap spam dan diblokir. Namun apabila akun Instagrammu sudah berumur lebih dari 1 bulan, kamu boleh follow orang maksimal 500 orang dalam sehari saja. Jangan terlalu banyak karena bisa mengakibatkan akunmu dibokir sementara (tidak bisa follow orang lain).

Baca Juga;

2 Menggunakan Penambah Follower Web

Penambah follower yang dimaksut ini ialah dengan menggunakan aplikasi program yang ada pada website tertentu. Mereka mengklaim dapat memberikan follower gratis kepada Anda dengan cara memasukkan username dan password.

Ini merupakan cara yang praktis namun Anda perlu waspada karena cara ini meminta username dan password akun Instagram anda dan tentunya sangat berisiko untuk kena hack. Maka dari itu, liputanteknologi sarankan untuk tidak memasukkan password yang asli

Berikut adalah contoh penambah follower:

Anda bisa mencari program web yang serupa di google namun prinsipnya tetap yaitu, Jangan menggunakan password asli untuk menghindari hal hal yang tidak diinginkan seperti akun Instagram kamu di bajak (hack).

Baca Juga:

3 Menggunakan hashtag populer

Hashtag di instagram mirip seperti katagori. Disaat Anda mencantumkan hashtag di caption Instagram, maka foto yang anda unggah akan terlihat apabila hashtag tersebut diklik oleh orang di seluruh dunia! Ini merupakan cara yang bagus untuk menarik follower akun instagram Anda lebih banyak lagi dari biasanya.

Caranya, setiap Anda upload foto atau video sertakan hastag yang populer. Dengan menyertakan hastag popular, maka secara otomatis fotomu akan terlihat oleh banyak orang dan kemungkinan besar berpeluang untuk menambah follower apabila fotomu menarik.

Hastag populer :
#followme
#instagood
#photooftheday
#picoftheday
#like4like
#instadaily
#instalike
#love

Untuk hashtag lainnya anda bisa melihatnya di google karena biasanya ada hashtag viral untuk musim tertentu. Gunakan hashtag secara bijak dan secukupnya saja. Jika terlalu banyak] hal tersebut akan mengurangi estetika dari foto Anda yang terlihat seperti spam. Mungkin 7 hashtag sudah cukup ya.

4 Hubungkan akun Instagram dengan Facebook

Cara keempat ini sangatlah penting, sebab dengan Anda menghubungkan akun Instagram dengan Akun Facebook, maka teman-teman Anda di facebook akan lebih mudah menemukanmu di Instagram. Apabila dia kenal dengan Anda, tentunya dia akan memfollow IG anda sebagai temannya

Cara menghubungkan akun Instagram dengan Facebook:

Jangan lupa disaat anda menulis caption foto atau video yang akan diupload ke Instagram, maka silahkan anda KLIK lambang Facebook dibawahnya agar foto atau video yang anda upload ke Instagram juga tampil di halaman Facebook Anda.

5 Upload foto semenarik mungkin

Ketika orang lain memfollow akun IG anda itu pertanda bahwa setiap anda upload foto otomatis dia akan melihat foto yang di upload tersebut. Tentu follower Anda memiliki alasan tertentu kenapa ia harus menfollow akun Anda. Seperti dia mengenalmu, atau fotomu menarik atau dia follow back karena kamu mem-follow-nya dan lain sebagainya. Disisi lain tentu Anda harus memberikan foto yang terbaik agar follower Anda senang melihatnya. Apabila fotomu tidak menarik, absurd, atau mungkin sangat mengganggu followermu, bukan tidak mungkin, jika followermu akan meng-unfollow Anda satu persatu.

Tips :

6 Membeli follower

Sekarang banyak sekali orang-orang yang membuka jual beli follower Instagram murah dan cepat. Bila memungkinkan anda bisa mencobanya, Apabila anda ingin follower bertambah dengan cepat, namun tentu Anda akan merogoh kocek yang lumayan untuk sebuah follower.

Carilah penjual follower yang terpercaya dan yang sudah mempunyai banyak pelanggan. Yang perlu diingat Hindari penjual follower yang meminta password. Karena Penjual follower yang bagus ialah penjual yang hanya meminta username saja, tanpa meminta password ig anda.

Ada 2 kategori dalam membeli follower :

Follower aktif

Follower pasif

Demikianlah artikel Cara menambah follower instagram cepat dan mudah. Semoga artikel Tips dan Cara Menambah Follower Instagram terbaru di tahun 2020 ini bisa bermanfaat untuk anda untuk mendapakan follower di Instagram anda. Sekian dan trimaksih

Exit mobile version